Peraturan Bupati Kaur Nomor 69 Tahun 2017

Peraturan Bupati Kaur Nomor 69 Tahun 2017 Tentang Petunjuk Teknis Penyaluran Bibit Kelapa Sawit di Kabupaten Kaur Tahun 2017

ABSTRAK

Peraturan Bupati Kaur Nomor 69 Tahun 2017 ini ditetapkan dengan pertimbangan:

  1. untuk tertib dan lancarnya penyaluran bibit kelapa sawit pengadaan kegiatan Pengembangan Bibit Unggul Pertanian Dinas Pertanian Kabupaten kaur Tahun Anggaran 2016, maka perlu diatur sistem dan prosedur penyaluran;

Dasar hukum Peraturan Bupati Kaur Nomor 69 Tahun 2017 ini adalah:

  1. Undang-Undang Nomor 9 Tahun 1967
  2. Undang-Undang Nomor 12 TAHUN 1992
  3. Undang-Undang Nomor 3 Tahun 2003
  4. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003
  5. Undang-Undang Nomor 26 Tahun 2007
  6. Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2009
  7. Undang-Undang Nomor 18 tahun 2013
  8. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014
  9. Peraturan Pemerintah Nomor 44 Tahun 1995
  10. Peraturan Pemerintah Nomor 58 Tahun 2005
  11. Peraturan Pemerintah Nomor 18 Tahun 2016
  12. Peraturan Presiden Nomor 54 Tahun 2010
  13. Keputusan Presiden Nomor 42 Tahun 2002
  14. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 80 Tahun 2015
  15. Peraturan Daerah Nomor 14 Tahun 2016

Petunjuk Teknis Penyaluran Bibit Kepala Sawit di Kabupaten Kaur Tahun 2017 sebagaimana yang tertera merupakan pedoman semua pihak yang berkepentingan dalam penyaluran Bibit Kelapa Sawit.

DETAIL PERATURAN

Entitas
Pemerintah Kabupaten Kaur

Nomor
69 Tahun 2017

Tahun
2017

Tentang
Petunjuk Teknis Penyaluran Bibit Kelapa Sawit di Kabupaten Kaur Tahun 2017

Ditetapkan Tanggal
21 Agustus 2017

Diundangkan Tanggal
21 Agustus 2017

Berlaku Tanggal
21 Agustus 2017

Sumber
Berita Daerah Kab. Kaur Nomor. 538 Tahun 2017

STATUS PERATURAN

Dicabut dengan :

  1. Peraturan Bupati Kaur Nomor 22 Tahun 2019 tentang Petunjuk Teknis Penyaluran Bibit Kelapa Sawit di Kabupaten Kaur Tahun 2019

Download Peraturan Bupati Kaur Nomor 69 Tahun 2017 melalui link di bawah ini:

Download PDF (87.46 MB)

Preview Dokumen

Terima kasih sudah berkunjung. Semoga informasi ini bermanfaat.

Sumber file : https://peraturan.bpk.go.id/

Jika link download error/rusak, informasi kurang lengkap, silakan hubungi kami melalui email [email protected], terima kasih.

Tinggalkan komentar