Peraturan Bupati Pohuwato Nomor 46 Tahun 2018 Tentang Pedoman Akuisisi Arsip Statis di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Pohuwato
ABSTRAK
Peraturan Bupati Pohuwato Nomor 46 Tahun 2018 ini ditetapkan dengan pertimbangan:
- Peraturan ini dibentuk dalam rangka penyusunan arsip pada pencipta arsip dan penambahan khazanah arsip statis di Lembaga Kearsipan Daerah perlu dilakukan akuisisi arsip statis.
Dasar hukum Peraturan Bupati Pohuwato Nomor 46 Tahun 2018 ini adalah:
- Dasar Hukum Peraturan Bupati Pohuwato ini adalah Undang-Undang No.38 Tahun 2000
- Undang-Undang No.6 Tahun 2003
- Undang-Undang No.43 Tahun 2009
- Undang-Undang No.23 Tahun 2014 sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir dengan Undang-Undang No.9 Tahun 2015
- Peraturan Pemerintah No.28 Tahun 2012
- Peraturan Kepala Arsip Nasional No.31 2011
- Peraturan Daerah Kab. Pohuwato No.8 Tahun 2016
- Peraturan Daerah Kab. Pohuwato No.10 Tahun 2017.
Dalam peraturan ini diatur tentang pedoman akuisisi arsip statis dilingkuangan pemerintah daerah kabupaten pohuwato termasuk didalamnya mengatur tentang prinsip dan strategi akuisisi arsip statis, penilaian dan verivikasi arsip statis, serah terima arsip statis.
DETAIL PERATURAN
STATUS PERATURAN
Belum ada data…
Download Peraturan Bupati Pohuwato Nomor 46 Tahun 2018 melalui link di bawah ini:
Terima kasih sudah berkunjung. Semoga informasi ini bermanfaat.
Sumber file : https://peraturan.bpk.go.id/
Jika link download error/rusak, informasi kurang lengkap, silakan hubungi kami melalui email [email protected], terima kasih.