Peraturan Bupati Pohuwato Nomor 49 Tahun 2021

Peraturan Bupati Pohuwato Nomor 49 Tahun 2021 Tentang Petunjuk Teknis Pelaksanaan Isbat Nikah Melalui Aplikasi E-court di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Pohuwato

ABSTRAK

Peraturan Bupati Pohuwato Nomor 49 Tahun 2021 ini ditetapkan dengan pertimbangan:

  1. Peraturan ini dibentuk untuk dengan adanya kemajuan dibidang teknologi yang memungkinkan pendaftaran Isbat Nikah dilakukan secara online melalui Aplikasi E-court Pengadilan Agama, maka dengan adanya Inovasi Program Ayo Segerakan Isbat Selesaikan Akta (Inovasi PASISA) dan Terlibatnya Forum Partisipasi Publik untuk Kesejahteraan Perempuan dan Anak Kabupaten Pohuwato yang ikut membantu didalam penyelenggaraan teknis adminstrasi perkawinan yakni berkaitan dengan isbat nikah telah sejalan dengan program dan visi misi pemerintah daerah pohuwato untuk mewujudkan masyarakat sejahterah dan berkepastian hukum.

Dasar hukum Peraturan Bupati Pohuwato Nomor 49 Tahun 2021 ini adalah:

  1. Dasar hukum peraturan Bupati ini adalah Undang-Undang No.1 Tahun 1947
  2. Undang-Undang No.7 Tahun 1989
  3. Undang-Undang No.38 Tahun 2000
  4. Undang-Undang No.6 Tahun 2003
  5. Undang-Undang No.23 Tahun 2014 sebagaim ana telah diubah dengan Undang-Undang No.9 Tahun 2015
  6. Undang-Undang No.16Tahun 2016
  7. Undang-Undang No.30 Tahun 2014
  8. Peraturan Pemerintah No.83 Tahun 2008
  9. Peraturan Menteri Dalam Negeri No.80 Tahun 2015
  10. Peraturan Mahkamah Agung RI Nomor 1 Tahun 2019 Tentang Adminitrasi Perkara Dan Persidangan Di Pengadilan Secara Elektronik (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 894)
  11. Peraturan Menteri PPPA Nomor 2 tahun 2017 tentang Partisipasi Masyarakat Dalam Pembangunan PPPA (Berita Negara Republik Indonesia T ahun 2017 Nomor 320)
  12. Peraturan Menteri Agama Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2019 Tentang Pencatatan Pernikahan (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 1118)
  13. Peraturan Daerah No.8 Tahun 2016.

Dalam peraturan ini diatur tentang Ruang lingup Prinsip dan Wewenang Penyelenggaraan Isbat Nikah Maksud, Tujuan dan Sasaran Prosedur dan Persyaratan Teknis Isbat Nikah Rincian Biaya Penyelenggaraan Isbat Nikah Diluar Gedung Pengadilan Agama dan penutup.

DETAIL PERATURAN

Entitas
Pemerintah Kabupaten Pohuwato

Nomor
49 Tahun 2021

Tahun
2021

Tentang
Petunjuk Teknis Pelaksanaan Isbat Nikah Melalui Aplikasi E-court di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Pohuwato

Ditetapkan Tanggal
26 Oktober 2021

Diundangkan Tanggal
26 Oktober 2021

Berlaku Tanggal
26 Oktober 2021

Sumber
BD/49/2021

STATUS PERATURAN

Belum ada data…

Download PDF (2.86 MB)

 

Terima kasih sudah berkunjung. Semoga informasi ini bermanfaat.

Sumber file : https://peraturan.bpk.go.id/

Jika link download error/rusak, informasi kurang lengkap, silakan hubungi kami melalui email [email protected], terima kasih.

Tinggalkan komentar