Peraturan Bupati Sambas Nomor 3 Tahun 2020

Peraturan Bupati Sambas Nomor 3 Tahun 2020 Tentang Rencana Pencegahan dan Peningkatan Kualitas Kawasan Perumahan dan Permukiman Kumuh

ABSTRAK

Peraturan Bupati Sambas Nomor 3 Tahun 2020 ini ditetapkan dengan pertimbangan:

  1. bahwa dalam rangka melaksanakan ketentuan Pasal 98 ayat (3) Undang-Undang No.1 Tahun 2011 tentang Perumahan dan Kawasan Permukiman, dalam upaya pencegahan dan peningkatan kualitas terhadap perumahan kumuh dan permukiman kumuh, pemerintah dan/atau Pemerintah Daerah menetapkan kebijakan strategis, serta pola-pola penanganan yang manusiawi, berbudaya, berkeadilan dan ekonomis;

Dasar hukum Peraturan Bupati Sambas Nomor 3 Tahun 2020 ini adalah:

  1. Dasar Hukum Peraturan Bupati ini adalah: Undang-Undang Nomor 27 Tahun 1959
  2. Undang-Undang No.25 Tahun 2004,
  3. Undang-Undang No.33 Tahun 2004,
  4. Undang-Undang No.26 Tahun 2007,
  5. Undang-Undang No.18 Tahun 2008,
  6. Undang-Undang No.32 Tahun 2009,
  7. Undang-Undang No.1 Tahun 2011, Uu No.23 Tahun 2014,
  8. Peraturan Pemerintah No.18 Tahun 2016,
  9. Peraturan Menteri Dalam Negeri No.7 Tahun 2018,
  10. PermenPUPR No.14/PRT/M/2018,
  11. Peraturan Daerah Prov Kalimantan Barat No.10 Tahun 2014,
  12. Peraturan Daerah No.2 Tahun 2015,
  13. Peraturan Daerah No.7 Tahun 2015,
  14. Peraturan Daerah No.17 Tahun 2015,
  15. Peraturan Daerah No.3 Tahun 2018

Dalam Peraturan Bupati ini diatur tentang Ketentuan Umum;
Pendataan, Identifikasi, Penilaian dan Penetapan Lokasi;
Perencanaan Penanganan Kumuh;
Pelaksanaan Penanganan Kumuh;
monitoring dan Evaluasi;
Pelaporan;
Ketentuan Penutup;

DETAIL PERATURAN

Entitas
Pemerintah Kabupaten Sambas

Nomor
3 Tahun 2020

Tahun
2020

Tentang
Rencana Pencegahan dan Peningkatan Kualitas Kawasan Perumahan dan Permukiman Kumuh

Ditetapkan Tanggal
22 Januari 2020

Diundangkan Tanggal
22 Januari 2020

Berlaku Tanggal
22 Januari 2020

Sumber
BD.2020/NO.4, LL KAB SAMBAS: 14 HLM

STATUS PERATURAN

Belum ada data…

Download Peraturan Bupati Sambas Nomor 3 Tahun 2020 melalui link di bawah ini:

Download PDF (6.87 MB)

Preview Dokumen

Terima kasih sudah berkunjung. Semoga informasi ini bermanfaat.

Sumber file : https://peraturan.bpk.go.id/

Jika link download error/rusak, informasi kurang lengkap, silakan hubungi kami melalui email [email protected], terima kasih.

Tinggalkan komentar