Peraturan Bupati Tapin Nomor 23 Tahun 2020

Peraturan Bupati Tapin Nomor 23 Tahun 2020 Tentang Perubahan Keenam Atas Atas Peraturan Bupati Tapin Nomor 28 Tahun 2019 Tentang Penjabaran Anggaran Pendapat dan Belanja Daerah Tahun Anggaran 2020

ABSTRAK

Peraturan Bupati Tapin Nomor 23 Tahun 2020 ini ditetapkan dengan pertimbangan:

  1. Dalam rangka untuk kelancaran pelaksanaan kegiatan yang dibiayai dari Alokasi Cadangan Dana Alokasi Khusus Fisik dan Alokasi Dana Cadangan Bantuan Operasional Kesehatan Tambahan Gelombang III yang bersumber dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara Tahun Anggaran 2020 sebagaimana dimaksud dalam Peraturan Presiden Nomor 54 Tahun 2020 tentang Perubahan Postur dan Rincian Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara Tahun Anggaran 2020 sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Presiden Nomor 72 Tahun 2020 tentang Perubahan Atas Peraturan Presiden Nomor 54 Tahun 2020 tentang Perubahan Postur dan Rincian Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara Tahun Anggaran 2020, maka dipandang perlu melakukan penyesuaian kembali Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Tahun Anggaran 2020 dengan melakukan Perubahan Penjabaran Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Tahun Anggaran 2020;
  2. yang mendahului penetapan Peraturan Daerah tentang Perubahan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Tahun Anggaran 2020 sesuai dengan ketentuan Peraturan perundang-undangan. Penetapan Perubahan Penjabaran Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah sebagaimana dimaksud di atas sesuai dengan angka V. Hal Khusus Lainnya pada point 28 dalam Lampiran Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 33 Tahun 2019 tentang Pedoman Penyusunan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Tahun Anggaran 2020. Berdasarkan pertimbangan tersebut, perlu menetapkan Peraturan Bupati tentang Perubahan Keenam Atas Peraturan Bupati Tapin Nomor 28 Tahun 2ALg tentang Penjabaran Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Tahun Anggaran 2020.

Dasar hukum Peraturan Bupati Tapin Nomor 23 Tahun 2020 ini adalah:

  1. Dasar Hukum: Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1965
  2. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003
  3. Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2004
  4. Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2004
  5. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004
  6. Undang-Undang Nomor 33 Tahun 2004
  7. Undang-Undang Nomor 28 Tahun 2009
  8. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014
  9. Undang-Undang Nomor 30 Tahun 2014
  10. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2019
  11. Undang-Undang Nomor 2 Tahun 2020
  12. Peraturan Pemerintah Nomor 23 Tahun 2005
  13. Peraturan Pemerintah Nomor 55 Tahun 2005
  14. Peraturan Pemerintah Nomor 56 Tahun 2005
  15. Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2006
  16. Peraturan Pemerintah Nomor 39 Tahun 2007
  17. Peraturan Pemerintah Nomor 71 Tahun 2010
  18. Peraturan Pemerintah Nomor 2 Tahun 2012
  19. Peraturan Pemerintah Nomor 27 Tahun 2014
  20. Peraturan Pemerintah Nomor 12 Tahun 2017
  21. Peraturan Pemerintah Nomor 18 Tahun 2017
  22. Peraturan Pemerintah Nomor 2 Tahun 2018
  23. Peraturan Pemerintah Nomor 56 Tahun 2018
  24. Peraturan Pemerintah Nomor 12 Tahun 2019
  25. Peraturan Pemerintah Nomor 63 Tahun 2019
  26. Peraturan Presiden Nomor 16 Tahun 2018
  27. Peraturan Presiden Nomor 78 Tahun 2019
  28. Peraturan Presiden Nomor 54 Tahun 2020
  29. Inpres Nomor 4 Tahun 2020
  30. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006
  31. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 32 Tahun 2011
  32. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 52 Tahun 2012
  33. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 80 Tahun 2015
  34. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 19 Tahun 2016
  35. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 62 Tahun 2017
  36. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 79 Tahun 2018
  37. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 33 Tahun 2019
  38. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 20 Tahun 2020
  39. Peraturan Menteri Keuangan Nomor 35/PMK.07/2020
  40. Peraturan Menteri Keuangan Nomor 76/PMK.07/2020
  41. Keputusan Bersama Mendagri dan Menkeu Nomor 119/2813/SJ dan Nomor 177/KMK.07/2020
  42. Kepmenkeu Nomor 10/KM.7/2020
  43. Nomor 15/KM.7/2020
  44. Inmendagri Nomor 1 Tahun 2020
  45. Peraturan Daerah Kab.Tapin Nomor 5 Tahun 2008
  46. Peraturan Daerah Kab.Tapin Nomor 1 Tahun 2012
  47. Peraturan Daerah Kab.Tapin Nomor 12 Tahun 2012
  48. Peraturan Daerah Kab.Tapin Nomor 9 Tahun 2016
  49. Peraturan Daerah Kab.Tapin Nomor 9 Tahun 2017
  50. Peraturan Daerah Kab.Tapin Nomor 8 Tahun 2019
  51. Peraturan Bupati Tapin Nomor 2 Tahun 2008
  52. Peraturan Bupati Tapin Nomor 6 Tahun 2016
  53. Peraturan Bupati Tapin Nomor 25 Tahun 2016
  54. Peraturan Bupati Tapin Nomor 48 Tahun 2017
  55. Peraturan Bupati Tapin Nomor 28 Tahun 2019.

Beberapa ketentuan dalam Peraturan Bupati Tapin Nomor 28 Tahun 2019 tentang Penjabaran Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Tahun Anggaran 2020 sebagaimana telah diubah beberapa kali dengan Peraturan Bupati Tapin Nomor 01 Tahun 2020, Peraturan Bupati Tapin Nomor 05 Tahun 2020, Peraturan Bupati Tapin Nomor 08 Tahun 2020, Peraturan Bupati Tapin Nomor 12 Tahun 2020 dan Peraturan Bupati Tapin Nomor 13 Tahun 2020 diubah yaitu Ketentuan Pasal 1, Ketentuan dalam Lampiran I. Ringkasan Penjabaran Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Tahun Anggaran 2020, Ketentuan dalam Lampiran Ia. Ringkasan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Tahun Anggaran 2020 Berdasarkan Rincian Obyek Pendapatan, Belanja, dan Pembiayaan, dan Ketentuan dalam Lampiran II. Penjabaran Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Tahun Anggaran 2020.

DETAIL PERATURAN

Entitas
Pemerintah Kabupaten Tapin

Nomor
23 Tahun 2020

Tahun
2020

Tentang
Perubahan Keenam Atas Atas Peraturan Bupati Tapin Nomor 28 Tahun 2019 Tentang Penjabaran Anggaran Pendapat dan Belanja Daerah Tahun Anggaran 2020

Ditetapkan Tanggal
10 Juli 2020

Diundangkan Tanggal
10 Juli 2020

Berlaku Tanggal
10 Juli 2020

Sumber
BD.2020/No.23

STATUS PERATURAN

Belum ada data…

Download Peraturan Bupati Tapin Nomor 23 Tahun 2020 melalui link di bawah ini:

Download PDF (12.58 MB)

Preview Dokumen

Terima kasih sudah berkunjung. Semoga informasi ini bermanfaat.

Sumber file : https://peraturan.bpk.go.id/

Jika link download error/rusak, informasi kurang lengkap, silakan hubungi kami melalui email [email protected], terima kasih.

Tinggalkan komentar