PeraturanPedia.com – Peraturan Bupati Mahakam Ulu Nomor 12 Tahun 2022 Tentang Perubahan Kedua Atas Peraturan Bupati No.38 Tahun 2021 Tentang Penjabaran Pendapatan dan Belanja Daerah Tahun Anggaran 2022
PERTIMBANGAN
Peraturan Bupati Mahakam Ulu Nomor 12 Tahun 2022 ini ditetapkan dengan pertimbangan:
- Ketentuan Peraturan Pemerintah No.12 Tahun 2019 Pasal 164 ayat (2) tentang Pengelolaan Keuangan Daerah, pergeseran anggaran antar obyek belanja dan/atau antar rincian obyek belanja dilakukan melalui perubahan PERBUP tentang Penjabaran APBD;
- SK Gubernur Kaltim Nomor 978/3837/1000-III/BPKAD tentang Alokasi Belanja Bantuan Keuangan pada APBD Tahun Anggaran 2022;
- Perubahan Alokasi, Penggunaan dalam APBD Kab. Mahulu, yang pertama adalah Kegiatan yang bersifat wajib seperti Gaji dan Tunjangan ASN, CPNS, dan PPPK, dan yang kedua adalah Perubahan rincian Alokasi Dana Alakasi Khusus;
- pergeseran yang disebabkan dengan adanya penyesuaian terhadap Peraturan dan Perundang-Undangan yang berlaku yang menyebabkan Program/Kegiatan dalam Dokumen Pelaksanaan Anggaran SKPD dalam Tahun Anggaran berjalan tidak dapat dilaksanakan dan/atau Pergeseran yang disebabkan adanya keadaan darurat/keadaan luar biasa (Fource Mejeure) yang harus merubah Anggaran; sebagaimana dimaksud dalam huruf a, b, c, dan d, perlu menetapkan PERBUP tentang Perubahan Kedua Atas PERBUP No.38 Tahun 2021 tentang Penjabaran APBD TA.2022.
DETAIL PERATURAN
STATUS PERATURAN
Belum ada data…
Download Peraturan Bupati Mahakam Ulu Nomor 12 Tahun 2022 melalui link di bawah ini:
Sumber file : https://peraturan.bpk.go.id/
Terima kasih sudah berkunjung. Semoga informasi ini bermanfaat.
Jika link download error/rusak, informasi kurang lengkap, silakan hubungi kami melalui email [email protected], terima kasih.