Peraturan Bupati Sorong Nomor 31 Tahun 2021

PERATURANPEDIA.COM – Peraturan Bupati Sorong Nomor 31 Tahun 2021 Tentang Jadwal Retensi Arsip Substantif di Lingkungan Pemerintah Daerah Kabupaten Sorong

ABSTRAK

Peraturan Bupati Sorong Nomor 31 Tahun 2021 ini ditetapkan dengan pertimbangan:

  1. bahwa untuk mewujudkan tata kelola kearsipan yang efektif dan efisien serta sebagai upaya memberikan kepastian upaya pengelolaan kearsipan yang berdaya dan tepat guna demi kemanjuan Pembangunan Daerah. Jadwal Retensi Arsip Substantif merupakan sarana penting dan dibutuhkan oleh Pemerintah daerah dalam memberikan kepastian mengenai pedoman Penyusutan dan Penyelamatan Arsip. Untuk melaksanakan ketentuan dalam Pasal 53 ayat (2) Peraturan Pemerintah Nomor 28 Tahun 2012 tentang Pelaksanaan Undang-Undang Nomor 43 Tahun 2009 tentang Kearsipan, jadwal retensi arsip ditetapkan oleh pimpinan lembaga Negara pemerintah daerah, perguruan tinggi negeri, serta badan usaha milik Negara dan / atau badan usaha milik daerah.

Dasar hukum Peraturan Bupati Sorong Nomor 31 Tahun 2021 ini adalah:

  1. Dasar Hukum: Undang-Undang Nomor 12 Tahun 1969;
  2. Undang-Undang Nomor 43 Tahun 2009;
  3. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 sebagaimana telah beberapa kalidiubah terakhir dengan Undang-Undang Nomor 9 Tahun 2015;
  4. Undang-Undang Nomor 30 Tahun 2014;
  5. Peraturan Pemerintah Nomor 28 Tahun 2012;
  6. Peraturan Pemerintah Nomor 12 Tahun 2017;
  7. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 80 Tahun 2015 sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 120 Tahun 2018.

Peraturan Bupati ini mengatur mengenai:
jenis arsip substantif, retensi arsip dan jadwal retensi arsip.

DETAIL PERATURAN

Entitas
Pemerintah Kabupaten Sorong

Nomor
31 Tahun 2021

Tahun
2021

Tentang
Jadwal Retensi Arsip Substantif di Lingkungan Pemerintah Daerah Kabupaten Sorong

Ditetapkan Tanggal
27 September 2021

Diundangkan Tanggal
27 September 2021

Berlaku Tanggal
27 September 2021

Sumber

STATUS PERATURAN

Belum ada data…

Silahkan download Peraturan Bupati Sorong Nomor 31 Tahun 2021 melalui link di bawah ini:

Download PDF (252.87 KB)

 

Terima kasih sudah berkunjung. Semoga informasi ini bermanfaat.

Sumber file : https://peraturan.bpk.go.id/

Jika link download error/rusak, informasi kurang lengkap, silakan hubungi kami melalui email [email protected], terima kasih.

Tinggalkan komentar