Peraturan Daerah Kabupaten Klaten Nomor 19 Tahun 2002

PeraturanPedia.com – Peraturan Daerah Kabupaten Klaten Nomor 19 Tahun 2002 Tentang Izin Penyelenggaraan di Bidang Kepariwisataan

ABSTRAK

Peraturan Daerah Kabupaten Klaten Nomor 19 Tahun 2002 ini ditetapkan dengan pertimbangan:

  1. bawa dengan diberlakukannya Susunan Organisasi dan Tatakerja Perangkat Daerah berdasarkan Undang-undang Nomor 22 Tahun 1999 tentang Pemerintah Daerah dan Peraturan Pemerintah Nomor 25 Tahun 2000 tentang Kewenangan Pemerintah dan Kewenangan Propinsi sebagai Daerah Otonomo, maka mengakibatkan adanya perubahan tugas dan kewenangan yang harus ditangani oleh Pemerintah Daerah termasuk di dalamnya adalah pengaturan tentang izin usaha di Bidang Kepariwisataan;
  2. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud pada huruf a di atas perlu menetapkan Peraturan Daerah Kabupaten Klaten tentang Izin penyelenggaraan di Bidang kepariwisataan;

Dasar hukum Peraturan Daerah Kabupaten Klaten Nomor 19 Tahun 2002 ini adalah:

  1. Undang-undang Nomor 13 Tahun 1950;
  2. Undang-undang Nomor 9 Tahun 1990;
  3. Undang-undang Nomor 22 Tahun 1999;
  4. Undang-undang Nomor 25 tahun 1999;
  5. Peraturan pemerintah Nomor 32 Tahun 1950;
  6. Peraturan Pemerintah Nomoe 67 Tahun 1996;
  7. Peraturan Pemerintah Nomor 25 Tahun 2000;
  8. Peraturan pemerintah Nomor 84 Tahun 2000;
  9. Peraturan pemerintah Nomor 66 Tahun 2001;
  10. Peraturan Daerah Kabupaten Daerah Tingkat II Klaten Nomor 10 Tahun 1987;
  11. Peraturan Daerah Kabupaten Klaten Nomor 23 Tahun 2001;

DETAIL PERATURAN

Entitas
Pemerintah Kabupaten Klaten

Nomor
19

Tahun
2002

Tentang
Izin Penyelenggaraan di Bidang Kepariwisataan

Ditetapkan Tanggal
20 Juni 2002

Diundangkan Tanggal
20 Juni 2002

Berlaku Tanggal
20 Juni 2002

Sumber
LD.2002/No. 21 Seri C

STATUS PERATURAN

Belum ada data…

Download Peraturan Daerah Kabupaten Klaten Nomor 19 Tahun 2002 melalui link di bawah ini:

Sumber file : https://peraturan.bpk.go.id/

Terima kasih sudah berkunjung. Semoga informasi ini bermanfaat.

Jika link download error/rusak, informasi kurang lengkap, silakan hubungi kami melalui email [email protected], terima kasih.

Tinggalkan komentar