PeraturanPedia.com – Peraturan Bupati Cilacap Nomor 21 Tahun 2022 Tentang Penyelenggaraan Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik
PERTIMBANGAN
Peraturan Bupati Cilacap Nomor 21 Tahun 2022 ini ditetapkan dengan pertimbangan:
- bahwa reformasi birokrasi tidak hanya menangani kelembagaan dan Sumber Daya Manusia, namun jauh lebih penting adalah birokrasi dalam tata kelola pemerintah menyangkut layanan pemerintah kepada masyarakat karena sesungguhnya pemerintah berfungsi melayani masyarakat/pelayanan publik (public service) dengan menerapkan prinsip equity, artinya tidak ada diskriminatif sehingga kepuasan masyarakat menjadi tujuan pelayanan pemerintah;
- bahwa dalam rangka menjamin akses warga negara terhadap kesejahteraan serta kemudahan dalam pelayanan publik melalui sistem pemerintahan berbasis elektronik di Kabupaten Cilacap telah ditetapkan Peraturan Bupati Cilacap Nomor 64 Tahun Tahun 2021 tentang Tata Kelola Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik;
- bahwa dalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan daerah berbasis pada pemanfaatan teknologi informasi dan komunikasi yang lebih efektif, efisien, transparan, akuntabel dan berkesinambungan, maka Peraturan Bupati Nomor 64 Tahun 2021 tentang Tata Kelola Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik perlu disesuaikan dan dicabut;
- bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a, huruf b, dan huruf c, perlu menetapkan Peraturan Bupati Cilacap tentang Penyelenggaraan Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik;
DETAIL PERATURAN
STATUS PERATURAN
Mencabut :
- Peraturan Bupati Cilacap Nomor 64 tahun 2021 tentang Tata Kelola Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik
Download Peraturan Bupati Cilacap Nomor 21 Tahun 2022 melalui link di bawah ini:
Sumber file : https://peraturan.bpk.go.id/
Terima kasih sudah berkunjung. Semoga informasi ini bermanfaat.
Jika link download error/rusak, informasi kurang lengkap, silakan hubungi kami melalui email [email protected], terima kasih.