Peraturan Bupati Gorontalo Nomor 7 Tahun 2015

Peraturan Bupati Gorontalo Nomor 7 Tahun 2015 Tentang Pedoman Pengadaan Barang/jasa Pemerintah di Desa

ABSTRAK

Peraturan Bupati Gorontalo Nomor 7 Tahun 2015 ini ditetapkan dengan pertimbangan:

  1. Peraturan ini dibentuk untuk Mengatasi Tata Kelola Pengadaan Barang/Jasa yang dibiayai Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa (APBDesa) sesuai dengan Prinsip – prinsip Efisien, Efektif, Trasparan dan Pemberdayaan Masyarakat.

Dasar hukum Peraturan Bupati Gorontalo Nomor 7 Tahun 2015 ini adalah:

  1. Undang-Undang Nomor 29 Tahun 1959
  2. Undang-Undang Nomor 28 Tahun 1999
  3. Undang-Undang Nomor 33 Tahun 2004
  4. Undang-Undang Nomor 66 Tahun 2014
  5. Peraturan Pemerintah Nomor 30 Tahun 1979
  6. Peraturan Pemerintah Nomor 29 Tahun 2000
  7. Peraturan Pemerintah Nomor 30 Tahun 2000
  8. Peraturan Pemerintah Nomor 38 Tahun 2007
  9. Peraturan Pemerintah Nomor 43 Tahun 2014
  10. Peraturan Pemerintah Nomor 60 Tahun 2014
  11. Peraturan Presiden Nomor 54 Tahun 2010 sebagaiaman telah diubah untuk keempat kalinya dengan Peraturan Presiden Nomor 4 Tahun 2015
  12. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 113 Tahun 2014
  13. Peraturan Kepala Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/jasa Pemerintah Nomor 13 Tahun 2013
  14. Peraturan Daerah Nomor 11 Tahun 2006
  15. Peraturan Daerah Nomor 4 Tahun 2013.

Dalam peraturan ini diatur tentang Pedoman Pengadaan Barang / Jasa Pemerintah di Desa termasuk di dalamnya mengatur tentang maksud dan tujuan, prinsip – prinsip dan tata nilai pengadaan, pengadaan barang / jasa melalui swakelola, pengadaan barang/jasa melalui penyedia barang / jasa, pengawasan, pembayaran, pelaporan, dan serah terima, ketentuan peralihan.

DETAIL PERATURAN

Entitas
Pemerintah Kabupaten Gorontalo

Nomor
7 Tahun 2015

Tahun
2015

Tentang
Pedoman Pengadaan Barang/jasa Pemerintah di Desa

Ditetapkan Tanggal
09 Februari 2015

Diundangkan Tanggal
09 Februari 2015

Berlaku Tanggal
09 Februari 2015

Sumber
BD.2015/No.7

STATUS PERATURAN

Belum ada data…

Download Peraturan Bupati Gorontalo Nomor 7 Tahun 2015 melalui link di bawah ini:

Download PDF (2.84 MB)

Preview Dokumen

Terima kasih sudah berkunjung. Semoga informasi ini bermanfaat.

Sumber file : https://peraturan.bpk.go.id/

Jika link download error/rusak, informasi kurang lengkap, silakan hubungi kami melalui email [email protected], terima kasih.

Tinggalkan komentar