Peraturan Bupati Kayong Utara Nomor 28 Tahun 2017

Peraturan Bupati Kayong Utara Nomor 28 Tahun 2017 Tentang Pedoman Pengendalian Gratifikasi di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Kayong Utara

ABSTRAK

Peraturan Bupati Kayong Utara Nomor 28 Tahun 2017 ini ditetapkan dengan pertimbangan:

  1. Dalam rangka pengendalian gratifikasi sebagaimana dimaksud dalam Pasal 12B ayat (1) Undang-Undang Nomor 31 Tahun 1999 tentang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi sebagaimana telah diubah dengan Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2001, perlu dibentuk suatu pedoman bagi aparatur di lingkungan Pemerintah Kabupaten Kayong Utara.

Dasar hukum Peraturan Bupati Kayong Utara Nomor 28 Tahun 2017 ini adalah:

  1. Dasar Hukum Peraturan Bupati ini adalah: Undang-Undang Nomor 28 Tahun 1999,
  2. Undang-Undang Nomor 31 Tahun 1999 sebagaimana telah diubah dengan Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2001,
  3. Undang-undang Nomor 30 Tahun 2002 sebagaimana telah diubah dengan Undang-Undang Nomor 10 Tahun 2015,
  4. Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2007,
  5. Undang-undang Nomor 5 Tahun 2014,
  6. Peraturan Pemerintah Nomor 60 Tahun 2008,
  7. Peraturan Pemerintah Nomor 53 Tahun 2010,
  8. Peraturan Daerah Kabupaten Kayong Utara Nomor 12 Tahun 2016.

Peraturan Bupati ini mengatur tentang Ketentuan Umum, Ruang Lingkup, Prinsip, Maksud dan Tujuan, Penolakan dan Pelaporan Gratifikasi, Unit Pengendalian Gratifikasi, Pengawasan, Perlindungan Pelapor Gratifikasi, Sanksi, Pembiayaan, dan Ketentuan Penutup.

DETAIL PERATURAN

Entitas
Pemerintah Kabupaten Kayong Utara

Nomor
28 Tahun 2017

Tahun
2017

Tentang
Pedoman Pengendalian Gratifikasi di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Kayong Utara

Ditetapkan Tanggal
19 Oktober 2017

Diundangkan Tanggal
19 Oktober 2017

Berlaku Tanggal
19 Oktober 2017

Sumber
BD.2017/NO.28, TBD NO.28, LL KAB. KAYONG UTARA: 17 HLM

STATUS PERATURAN

Dicabut dengan :

  1. Peraturan Bupati Kayong Utara Nomor 29 Tahun 2021 tentang PELAPORAN GRATIFIKASI

Download PDF (232.65 KB)

 

Terima kasih sudah berkunjung. Semoga informasi ini bermanfaat.

Sumber file : https://peraturan.bpk.go.id/

Jika link download error/rusak, informasi kurang lengkap, silakan hubungi kami melalui email [email protected], terima kasih.

Tinggalkan komentar