Peraturan Bupati Maluku Tenggara Barat Nomor 30 Tahun 2019

Peraturan Bupati Maluku Tenggara Barat Nomor 30 Tahun 2019 Tentang Tata Cara Pengunaan Alat Pemadam Api Ringan dalam Mengatasi Proteksi Kebakaran di Kabupaten Kepulauan Tanimbar

ABSTRAK

Peraturan Bupati Maluku Tenggara Barat Nomor 30 Tahun 2019 ini ditetapkan dengan pertimbangan:

  1. bahwa Pembangunan Gedung Tempat Pelayanan Publik di Kabupaten Kepulauan Tanimbar belum dilengkapi dengan Alat Pemadam Api Ringan (APAR). Alat Pemadam Api Ringan sangat dibutuhkan untuk mencegah dan atau menanggulangi resiko terjadinya proteksi kebakaran secara dim, oleh karena itu perlu diwajibkan bagi orang dan atau be.dan hukum yang memiliki gedung bangunan untuk memiliki Alat Pernadam Api Ringan. Berdasarkan pertimbangan tersebut di atas perlu menetapkan Peraturan Bupati tentang Pentingnya Alat Pemadam Api Ringan (APAR) dalam mengatasi proteksi kebakaran di Kabupaten Kepulauan Tanimbar.

Dasar hukum Peraturan Bupati Maluku Tenggara Barat Nomor 30 Tahun 2019 ini adalah:

  1. Pasal 18 Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945
  2. Undang-Undang Nomor 46 Tahun 1999 sebagimana telah diubah dengan Undang-Undang Nomor 06 Tahun 2000
  3. Undang-Undang Nomor 28 Tahun 2002
  4. Undang-Undang Nomor 9 Tahun 2015
  5. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004
  6. Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2011
  7. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 sebagaimana telah dibah bebarapa kali terakhir dengan Undang-Undang Nomor 9 Tahun 2015
  8. Peraturan Pemerintah Nomor 58 Tahun 2005
  9. Peraturan Pemerintah Nomor 40 Tahun 2006
  10. Peraturan Pemerintah Nomor 41 Tahun 2007
  11. Peraturan Pemerintah Nomor 06 Tahun 2008
  12. Peraturan Pemerintah Nomor 08 Tahun 2008
  13. Peraturan Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi Nomor PER.04 /MEN/ 1980
  14. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 59 Tahun 2007
  15. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 54 Tahun 2010
  16. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 32 Tahun 2012
  17. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 80 Tahun 2015
  18. Peraturan Daerah Nomor 08 Tahun 2008
  19. Peraturan Daerah Nomor 15 Tahun 2012
  20. Peraturan Daerah Kabupaten Maluku Tenggara Barat Nomor 04 Tahun 2016.

Peraturan Bupati ini mengatur tentang Tata Cara Pengunaan Alat Pemadam Api Ringan Dalam Mengatasi Proteksi Kebakaran Di Kabupaten Kepulauan Tanimbar

DETAIL PERATURAN

Entitas
Pemerintah Kabupaten Maluku Tenggara Barat

Nomor
30 Tahun 2019

Tahun
2019

Tentang
Tata Cara Pengunaan Alat Pemadam Api Ringan dalam Mengatasi Proteksi Kebakaran di Kabupaten Kepulauan Tanimbar

Ditetapkan Tanggal
06 Agustus 2019

Diundangkan Tanggal
07 Agustus 2019

Berlaku Tanggal
07 Agustus 2019

Sumber
BD.2019/NO.30, TBD.2019, LL SETDA KAB. MTB : 22 HAL

STATUS PERATURAN

Belum ada data…

Download Peraturan Bupati Maluku Tenggara Barat Nomor 30 Tahun 2019 melalui link di bawah ini:

Download PDF (2.55 MB)

Preview Dokumen

Terima kasih sudah berkunjung. Semoga informasi ini bermanfaat.

Sumber file : https://peraturan.bpk.go.id/

Jika link download error/rusak, informasi kurang lengkap, silakan hubungi kami melalui email [email protected], terima kasih.

Tinggalkan komentar