PeraturanPedia.com – Peraturan Bupati Morowali Nomor 29 Tahun 2024 Tentang Pedoman Peningkatan Mutu Pendidikan
ABSTRAK
Peraturan Bupati Morowali Nomor 29 Tahun 2024 ini ditetapkan dengan pertimbangan:
- bahwa dalam rangka mewujudkan pendidikan yang bermutu dan bersinergi dengan program Pendidikan Nasional serta percepatan pelaksanaan program peningkatan mutu pendidik, tenaga kependidikan dan percepatan program penggerak di daerah;
- bahwa untuk memberikan pedoman bagi pihak yang terkait dalam pelaksanaan peningkatan mutu pendidikan melalui dukungal kebijakan Program Sekolah Penggerak, Program Guru Penggerak, Program Pendidikan Profesi Guru, Peningkatan Kompetensi Kualifikasi Akademik, Peningkatan Kompetensi Pemberdayaan dan Pembinaan komunitas Kelompok Kerja Guru dan Musyawarah Guru Mata Pelajaran;
- bahwa berdasarkan Peraturan Menteri Pendidikan, dan Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Nomor 26 Tahun 2022 tentang Pendidikan Guru Penggerak, perlu ditindaklanjuti dengan Peraturan Bupati di daerah;
DETAIL PERATURAN
Entitas
Pemerintah Kabupaten Morowali
Nomor
29
Tahun
2024
Tentang
Pedoman Peningkatan Mutu Pendidikan
Ditetapkan Tanggal
01 Agustus 2024
Diundangkan Tanggal
01 Agustus 2024
Berlaku Tanggal
01 Agustus 2024
Sumber
BD.2024/NO.029
STATUS PERATURAN
Belum ada data…
Download Peraturan Bupati Morowali Nomor 29 Tahun 2024 melalui link di bawah ini:
Sumber file : https://peraturan.bpk.go.id/
Terima kasih sudah berkunjung. Semoga informasi ini bermanfaat.
Jika link download error/rusak, informasi kurang lengkap, silakan hubungi kami melalui email [email protected], terima kasih.