Peraturan Bupati Muara Enim Nomor 27 Tahun 2016 Tentang Perubahan Atas Peraturan Bupati Nomor 39 Tahun 2015 Tentang Tata Cara Pemilihan Kepala Desa dalam Kabupaten Muara Enim
ABSTRAK
Peraturan Bupati Muara Enim Nomor 27 Tahun 2016 ini ditetapkan dengan pertimbangan:
- Dalam rangka melaksanakan Putusan Mahkamah Konstitusi No 128/PUU-XII/2015. serta untuk lebih efektif, efisien dan akuntabel dalam penyelenggaraan Pemerintahan Desa dan mengoptimalkan penyelenggaran Pemilihan Kepala Desa serentak, maka dipandang perlu ditetapkan perubahan atas Peraturan Bupati Muara Enim no 39 tahun 2015 tentang tata cara pemilihan Kepala Desa dalam desa di Muara Enim.
Dasar hukum Peraturan Bupati Muara Enim Nomor 27 Tahun 2016 ini adalah:
- Dasar Hukum dalam peraturan ini adalah: Undang-Undang No 28 tahun 1959,
- Undang-Undang No 6 tahun 2014,
- Undang-Undang No 23 tahun 2014, sebagaimana telah berapa kali berubah terakhir Undang-Undang No 9 tahun 2015,Peraturan Pemerintah Nomor 43 tahun 2014, sebagaimana telah dirubah PP N0 47 2015,
- Peraturan Daerah Kabupaten Mura Enim No 3 tahun 2015.
Materi pokok Peraturan ini adalah:
Tata cara pemilihan kepala desa dalam Kabupaten Muara Enim
DETAIL PERATURAN
Entitas
Pemerintah Kabupaten Muara Enim
Tentang
Perubahan Atas Peraturan Bupati Nomor 39 Tahun 2015 Tentang Tata Cara Pemilihan Kepala Desa dalam Kabupaten Muara Enim
Ditetapkan Tanggal
01 November 2016
Diundangkan Tanggal
01 November 2016
Berlaku Tanggal
01 November 2016
STATUS PERATURAN
Diubah dengan :
- Peraturan Bupati Muara Enim Nomor 4 Tahun 2021 tentang Perubahan Keempat atas Peraturan Bupati Nomor 39 Tahun 2015 tentang Tata Cara Pemilihan Kepala Desa dalam Kabupaten Muara Enim
- Peraturan Bupati Muara Enim Nomor 3 Tahun 2019 tentang Perubahan Ketiga Atas Peraturan Bupati Nomor 39 Tahun 2015 Tentang Tata Cara Pemilihan Kepala Desa Dalam Kabupaten Muara Enim
- Peraturan Bupati Muara Enim Nomor 24 Tahun 2017 tentang PERUBAHAN ATAS PERATURAN BUPATI NOMOR 39 TAHUN 2015 TENTANG TATA CARA PEMILIHAN KEPALA DESA DALAM KABUPATEN MUARA ENIM
Download PDF (1.47 MB)
Terima kasih sudah berkunjung. Semoga informasi ini bermanfaat.
Sumber file : https://peraturan.bpk.go.id/
Jika link download error/rusak, informasi kurang lengkap, silakan hubungi kami melalui email admin@peraturanpedia.com, terima kasih.