PeraturanPedia.com – Peraturan Bupati Nganjuk Nomor 12 Tahun 2023 Tentang Nomenklatur, Susunan Organisasi, Uraian Tugas dan Fungsi Sertatata Kerja Unit Pelaksana Teknis Daerah Kabupaten Nganjuk
ABSTRAK
Peraturan Bupati Nganjuk Nomor 12 Tahun 2023 ini ditetapkan dengan pertimbangan:
- Menimbang bahwa dengan berlakunya Peraturan Daerah Nomor 8 Tahun 2020 tentang Perubahan Atas Peraturan Daerah Nomor 8 Tahun 2016 tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah Kabupaten Nganjuk dan Peraturan Bupati Nganjuk Nomor 6 Tahun 2O22 tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, T
gas dan Fungsi serta Tata Kega Perangkat Daerah Kabupaten Nganjuk, ketentuan mengenai Nomenklatur, Susunan Organisasi, Uraian T.rgas dan Fungsi serta Tata Ke{a Unit Pelaksana Teknis Daerah (UPTD) Kabupaten Nganjuk perlu diatur kembali; - b. bahrva dalam Peraturan Bupati Nomor 24 Tahun 2018 tentang Nomenklatur, Susunan Organisasi, Uraian Tugas dan Fungsi serta Tata Ke{a Unit Pelaksana Teknis Daerah Kabupaten Nganjuk masih terdapat kekurangan dan belum dapat menampung perkembangan Nomenklatur, Susunan Organisasi, Uraian Tugas dan Fungsi serta Tata Kerya UPTD Kabupaten Nganjuk, sehingga perlu diganti;
- bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam hurufa dan hurufb, serta untuk melaksanal<
- an ketentuan Pasal 9 Peraturan Daerah Nomor 8 Tahun 2016 tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah Kabupaten Nganjuk, perlu menetapkan Peraturan Bupati tentang Nomenklatur, Susunan Organisasi, Uraian Tugas dan Fungsi serta Tata Kerja Unit Pelaksana Teknis Daerah Kabupaten Nganjuk;
Dasar hukum Peraturan Bupati Nganjuk Nomor 12 Tahun 2023 ini adalah:
- Undang-Undang Nomor 12 Tahun 1950;
- Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2011;
- Undang-Undang Nomor 5 Tahun 2014;
- Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014;
- Undang-Undang Nomor 30 Tahun 2014;
- Peraturan Pemerintah Nomor 18 Tahun 2016;
- Peraturan Pemerintah Nomor 12 Tahun 2017;
- Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 80 Tahun 2015;
- Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 12 Tahun 2017;
- Peraturan Daerah Kabupaten Nganjuk Nomor 8 Tahun 2016;
- Peraturan Bupati Nganjuk Nomor 6 Tahun 2022
DETAIL PERATURAN
Entitas
Pemerintah Kabupaten Nganjuk
Tentang
Nomenklatur, Susunan Organisasi, Uraian Tugas dan Fungsi Sertatata Kerja Unit Pelaksana Teknis Daerah Kabupaten Nganjuk
Ditetapkan Tanggal
09 Mei 2023
Diundangkan Tanggal
09 Mei 2023
Berlaku Tanggal
09 Mei 2023
Sumber
BD Kab. Nganjuk Tahun 2023 No. 12
STATUS PERATURAN
Belum ada data…
Download Peraturan Bupati Nganjuk Nomor 12 Tahun 2023 melalui link di bawah ini:
Sumber file : https://peraturan.bpk.go.id/
Terima kasih sudah berkunjung. Semoga informasi ini bermanfaat.
Jika link download error/rusak, informasi kurang lengkap, silakan hubungi kami melalui email admin@peraturanpedia.com, terima kasih.