PeraturanPedia.com – Peraturan Bupati Ogan Ilir Nomor 4 Tahun 2018 Tentang Pedoman Pengelolaan Pelayanan Informasi dan Dokumentasi Pemerintah Kabupaten Ogan Ilir
PERTIMBANGAN
Peraturan Bupati Ogan Ilir Nomor 4 Tahun 2018 ini ditetapkan dengan pertimbangan:
bahwa guna memenuhi ketentuan Pasal 21 dan Pasal 22 Undang-Undang Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan mengacu ada Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 3 Tahun 2017 tentang Pedoman Pengelolaan Pelayanan Informasi dan Dokumentasi diLingkungan Kemendagri dan Pemerintahan Daerah;
dan meningkatkan Pelayanan Informasi dan Dokumentasi di lingkungan Kabupaten Ogan Ilir, hal tersebut perlu diatur dengan Peraturan Bupati
Perbup Tentang Pedoman Pengelolaan Pelayanan Informasi dan Dokumentasi Pemerintah Kabupaten Ogan Ilir
Ditetapkan Tanggal
02 Januari 2018
Diundangkan Tanggal
02 Januari 2018
Berlaku Tanggal
02 Januari 2018
Sumber
Berita Daerah Kab OI Tahun 2018 Nomor 4
STATUS PERATURAN
Diubah dengan :
Peraturan Bupati Ogan Ilir Nomor 38 Tahun 2021 tentang Perubahan Atas Peraturan Bupati Ogan Ilir Nomor 4 Tahun 2018 tentang Pedoman Pengelolaan Pelayanan Informasi dan Dokumentasi Pemerintah Kabupaten Ogan Ilir
Download Peraturan Bupati Ogan Ilir Nomor 4 Tahun 2018 melalui link di bawah ini: