PeraturanPedia.com – Peraturan Bupati Pasuruan Nomor 4 Tahun 2016 Tentang Perubahan Atas Perbup Pasuruan No 13 Tahun 2015 Tentang Pedoman dan Petunjuk Teknis Tata Cara Pembagian dan Penetapan Besaran, Pengalokasian, Pengelolaan dan Pertanggungjawaban Alokasi Dana Desa di Kab. Pasruan
PERTIMBANGAN
Peraturan Bupati Pasuruan Nomor 4 Tahun 2016 ini ditetapkan dengan pertimbangan:
bahwa untuk melaksanakan ketentuan Pasal 81, Pasal 95, Pasal 96 dan Pasal 97 Peraturan Pemerintah Nomor 43 Tahun 2014 tentang Peraturan Pelaksanaan Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Pemerintah Nomor 47 Tahun 2015 tentang Perubahan Atas Peraturan Pemerintah Nomor 43 Tahun 2014 tentang Peraturan Pelaksanaan Undang-Undang Nomor 6 Tahun 20 14 tentang Desa, perlu menetapkan Perubahan Atas Peraturan Bupati Nomor 13 Tahun 2015 tentang Pedoman dan Petunjuk Teknis Tata Cara Pembagian dan Penetapan Besaran, Pengalokasian, Pengelolaan dan Pertanggungjawaban Alokasi Dana Desa (ADD) di Kabupaten Pasuruan dengan Peraturan Bupati.
Perbup Tentang Perubahan Atas Perbup Pasuruan No 13 Tahun 2015 Tentang Pedoman dan Petunjuk Teknis Tata Cara Pembagian dan Penetapan Besaran, Pengalokasian, Pengelolaan dan Pertanggungjawaban Alokasi Dana Desa di Kab. Pasruan
Ditetapkan Tanggal
05 Januari 2016
Diundangkan Tanggal
05 Januari 2016
Berlaku Tanggal
05 Januari 2016
Sumber
BD Kab. Pasuruan Tahun 2016 No 4
STATUS PERATURAN
Belum ada data…
Download Peraturan Bupati Pasuruan Nomor 4 Tahun 2016 melalui link di bawah ini: