Peraturan Bupati Pohuwato Nomor 21 Tahun 2018 Tentang Pemberian Air Susu Ibu Eksklusif
ABSTRAK
Peraturan Bupati Pohuwato Nomor 21 Tahun 2018 ini ditetapkan dengan pertimbangan:
- Peraturan Bupati ini dibentuk untuk melaksanakan ketentuan Pasal 5 huruf a dan Pasal 39 Ayat (1) Peraturan Pemerintah Nomor 33 Tahun 2012 tentang Pemberian Air Susu Ibu Eksklusif.
Dasar hukum Peraturan Bupati Pohuwato Nomor 21 Tahun 2018 ini adalah:
- : Undang-Undang No.38 Tahun 2000
- Undang-Undang No.6 Tahun 2003
- Undang-Undang No.36 Tahun 2009
- Undang-Undang No.12 Tahun 2011
- Undang-Undang No.23 Tahun 2014
- Undang-Undang No.36 Tahun 2014
- Undang-Undang No.33 Tahun 2012
- PERATURAN MENTERI KESEHATAN No.15 Tahun 2013.
Peraturan Bupati ini mengatur tentang pemberian air susu ibu (ASI) ekslusif di lingkungan Pemerintah Kabupaten Pohuwato, termasuk di dalamnya mengatur tentang maksud dan tujuan pembentukan peraturan bupati ini;
Tanggung Jawab Pemerintah Daerah dalam pemberian ASI;
Air Susu Ibu (inisiasi menyusui dini, pendonor air susu ibu, informasi dan edukasi);
Penggunaan Susu Formula Bayi dan Produk Bayi Lainnya;
Tempat Kerja dan Tempat Sarana Umum, Dukungan Masyarakat;
Pendanaan program pemberian ASI, Pembinaan dan Pengawasan atas pelaksanaan program pemberian ASI.
DETAIL PERATURAN
STATUS PERATURAN
Belum ada data…
Download Peraturan Bupati Pohuwato Nomor 21 Tahun 2018 melalui link di bawah ini:
Terima kasih sudah berkunjung. Semoga informasi ini bermanfaat.
Sumber file : https://peraturan.bpk.go.id/
Jika link download error/rusak, informasi kurang lengkap, silakan hubungi kami melalui email [email protected], terima kasih.