Peraturan Bupati Sikka Nomor 19 Tahun 2020 Tentang Tata Cara Pelaksanaan, Penatausahaan dan Penyusunan Laporan Pertanggungjawaban Belanja Tidak Terduga dalam Rangka Antisipasi dan Penanganan Dampak Pandemi Corona VIrus Disease 2019
ABSTRAK
Peraturan Bupati Sikka Nomor 19 Tahun 2020 ini ditetapkan dengan pertimbangan:
- bahwa berdasarkan ketentuan Pasal 5 Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 20 Tahun 2020 tentang Percepatan Penanganan Corona Virus Disease 2019 di Lingkungan Pemerintah Daerah Perlu disusun Tata Cara Pelaksanaan, Penatausahaan dan Penyusunan Laporan Pertanggungjawaban Belanja Tidak Terduga dalam rangka penanganan dampak penularan COVID-19 pada lingkup Pemerintah Kabupaten Sikka;
- bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a, perlu menetapkan Peraturan Bupati tentang Tata Cara Pelaksanaan, Penatausahaan dan Penyusunan Laporan Pertanggungjawaban Belanja Tidak Terduga, dalam Rangka Antisipasi Penaganan Dampak Pandemi Corona Virus Disease 2019
Dasar hukum Peraturan Bupati Sikka Nomor 19 Tahun 2020 ini adalah:
- Dasar hukum Peraturan tersebut adalah Undang-Undang Nomor 69 Tahun 1958
- Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014
- Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2020
- Peraturan Pemerintah Nomor 56 Tahun 2005
- Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2006
- Peraturan Pemerintah Nomor 39 Tahun 2007
- Peraturan Pemerintah no. 12 Tahun 2019
- Keputusan Presiden Nomor 12 Tahun 2020
- Instruksi Presiden Nomor 4 Tahun 2020
- Perlem Kebijakan PBJP Nomor 13 Tahun 2018
- Peraturan Menteri Keuangan Nomor 19 / PMK. 07 / 2020
- Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 20 Tahun 2020
- Kepmen Kesehatan Nomor HK. 01. 07 / Menke/ 215 / 2020
- Keputusan Kepala BNPB Nomor 13 Tahun 2020
- Peraturan Daerah kabupaten Sikka Nomor 5 Tahun 2012
- Peraturan Daerah kabupaten Sikka Nomor 11 Tahun 2019
- Peraturan Bupati Kabupaten Sikka Nomor 51 Tahun 2019
Peraturan tersebut berisi tentang I. Ketentuan Umum;
II. Tata Cara Pelaksanaan;
III. Ketentuan Peralihan;
IV. Ketentuan Penutup
DETAIL PERATURAN
STATUS PERATURAN
Belum ada data…
Terima kasih sudah berkunjung. Semoga informasi ini bermanfaat.
Sumber file : https://peraturan.bpk.go.id/
Jika link download error/rusak, informasi kurang lengkap, silakan hubungi kami melalui email [email protected], terima kasih.