PeraturanPedia.com – Peraturan Bupati Temanggung Nomor 7 Tahun 2024 Tentang Kode Etik Aparatur Sipil Negara di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Temanggung
PERTIMBANGAN
Peraturan Bupati Temanggung Nomor 7 Tahun 2024 ini ditetapkan dengan pertimbangan:
- bahwa dalam pelaksanaan tugas kedinasan dan kehidupan sehari-hari, pegawai aparatur sipil negara harus berpedoman pada etika dan nilai-nilai dasar yang terkandung dalam Pancasila dan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945;
- bahwa untuk meningkatkan profesionalitas dan sebagai acuan berperilaku bagi aparatur sipil negara maka perlu disusun kode etik aparatur sipil negara di lingkungan Pemerintah Kabupaten Temanggung;
- bahwa Peraturan Bupati Temanggung 59 Tahun 2014 tentang Kode Etik Pegawai Pemerintah Kabupaten Temanggung sudah tidak sesuai dan perlu diganti;
- bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a, huruf b, dan huruf c, perlu menetapkan Peraturan Bupati tentang Kode Etik Aparatur Sipil Negara di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Temanggung;
DETAIL PERATURAN
STATUS PERATURAN
Belum ada data…
Download Peraturan Bupati Temanggung Nomor 7 Tahun 2024 melalui link di bawah ini:
Sumber file : https://peraturan.bpk.go.id/
Terima kasih sudah berkunjung. Semoga informasi ini bermanfaat.
Jika link download error/rusak, informasi kurang lengkap, silakan hubungi kami melalui email [email protected], terima kasih.