PeraturanPedia.com – Peraturan Daerah Kabupaten Kutai Barat Nomor 13 Tahun 2019 Tentang Penyangga Harga Karet
PERTIMBANGAN
Peraturan Daerah Kabupaten Kutai Barat Nomor 13 Tahun 2019 ini ditetapkan dengan pertimbangan:
- Dalam rangka mewujudkan masyarakat Kabupaten Kutai Barat yang adil, makmur dan sejahtera, perlu dilakukan salah satu upaya dalam meningkatkan pendapatan masyarakat petani secara berkelanjutan melalui optimalisasi harga jual karet yang dihasilkan;
- guna optimalisasi harga jual karet petani di Kabupaten Kutai Barat perlu dilakukan upaya untuk menyangga harga jual hasil karet melalui peningkatan kualitas mutu hasil produksi karet, efektifikasi pengolahan dan pemasaran hasil produksi karet serta pengembangan kelembagaan petani karet yang dilaksanakan secara efektif, efisien, terpadu dan tepat sasaran;
- berdasarkan pertimbangan tersebut maka perlu menetapkan Peraturan Daerah tentang Penyangga Harga Karet.
DETAIL PERATURAN
Entitas
Pemerintah Kabupaten Kutai Barat
Nomor
13
Tahun
2019
Tentang
Perda Tentang Penyangga Harga Karet
Ditetapkan Tanggal
23 Januari 2019
Diundangkan Tanggal
23 Januari 2019
Berlaku Tanggal
23 Januari 2019
Sumber
LD.2019/NO.13: TLD NO. 205
STATUS PERATURAN
Belum ada data…
Download Peraturan Daerah Kabupaten Kutai Barat Nomor 13 Tahun 2019 melalui link di bawah ini:
Sumber file : https://peraturan.bpk.go.id/
Terima kasih sudah berkunjung. Semoga informasi ini bermanfaat.
Jika link download error/rusak, informasi kurang lengkap, silakan hubungi kami melalui email [email protected], terima kasih.