Peraturan Daerah

Peraturan Daerah Kabupaten Labuhan Batu Selatan Nomor 5 Tahun 2019

Peraturan Daerah Kabupaten Labuhan Batu Selatan Nomor 5 Tahun 2019 Tentang Ketertiban Umum dan Penanggulangan Penyakit Masyarakat

ABSTRAK

Peraturan Daerah Kabupaten Labuhan Batu Selatan Nomor 5 Tahun 2019 ini ditetapkan dengan pertimbangan:

  1. bahwa rasa aman, nyaman, dan tentram dalam kehidupan masyarakat perlu diwujudkan dalam mendukung pelaksanaan pembangunan dan peningkatan kehidupan masyarakat;
  2. bahwa berbagai bentuk perbuatan yang berupa penyakit masyarakat yang meresahkan berpotensi mengganggu ketertiban umum, keamanan, kesehatan masyarakat Kabupaten Labuhanbatu Selatan sehingga perlu diantisipasi dan dicegah;
  3. bahwa penyelenggaraan penanggulangan penyakit masyarakat demi terciptanya Ketertiban Umum merupakan urusan wajib Pemerintah Daerah, maka untuk mewujudkan Kabupaten Labuhanbatu Selatan yang tertib, tentram, lingkungan hidup yang sehat, nyaman, rukun, serta menimbulkan kepatuhan terhadap Peraturan Perundangundangan yang berlaku;

Dasar hukum Peraturan Daerah Kabupaten Labuhan Batu Selatan Nomor 5 Tahun 2019 ini adalah:

  1. Pasal 18 ayat (6) Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945
  2. Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1981 tentang Hukum Acara Pidana
  3. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2002 tentang Perlindungan Anak
  4. Undang-Undang Nomor 22 Tahun 2008 tentang Pembentukan Kabupaten Labuhanbatu Selatan di Provinsi Sumatera Utara
  5. Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2009 tentang Kesejahteraan Sosial
  6. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah
  7. Peraturan Pemerintah Nomor 6 Tahun 2010 tentang Satuan Polisi Pamong Praja
  8. Peraturan Daerah Kabupaten Labuhanbatu Selatan Nomor 9 Tahun 2016 tentang Pembentukan Perangkat Daerah Kabupaten Labuhanbatu Selatan.

KETENTUAN UMUM, ASAS, MAKSUD DAN TUJUAN, RUANG LINGKUP, HAK DAN KEWAJIBAN MASYARAKAT, KETERTIBAN UMUM, PENYAKIT MASYARAKAT, PENANGGULANGAN PENYAKIT MASYARAKAT, TINDAKAN PENERTIBAN, PARTISIPASI MASYARAKAT, PEMBINAAN DAN PENGAWASAN, KERJASAM DAN KOORDINASI, KETENTUAN PENYIDIKAN, KETENTUAN PIDANA, KETENTUAN PENUTUP.

DETAIL PERATURAN

Entitas
Pemerintah Kabupaten Labuhan Batu Selatan
Nomor
5 Tahun 2019
Tahun
2019
Tentang
Ketertiban Umum dan Penanggulangan Penyakit Masyarakat
Ditetapkan Tanggal
29 Juli 2019
Diundangkan Tanggal
23 Agustus 2019
Berlaku Tanggal
23 Agustus 2019
Sumber
LD.2019/No.5

STATUS PERATURAN

Belum ada data…

Download PDF (370.83 KB)

Terima kasih sudah berkunjung. Semoga informasi ini bermanfaat.

Sumber file : https://peraturan.bpk.go.id/

Jika link download error/rusak, informasi kurang lengkap, silakan hubungi kami melalui email admin@peraturanpedia.com, terima kasih.

Recent Posts

Peraturan Bupati Sumbawa Barat Nomor 24 Tahun 2024

Tanda Nomor Kendaraan Perorangan Dinas dan Kendaraan Dinas Jabatan di Daerah

3 minggu ago

Peraturan Daerah Kabupaten Sumbawa Barat Nomor 23 Tahun 2024

Pedoman Pengadaan, Pengangkatan, Pemberhentian dan Pengelolaan Pegawai Non Aparatur Sipil Negara pada Badan Layanan Umum…

3 minggu ago

Peraturan Bupati Sumbawa Barat Nomor 22 Tahun 2024

Petunjuk Pelaksanaan Tata Cara Penyediaan Seragam Sekolah Gratis di Kabupaten Sumbawa Barat

3 minggu ago

Peraturan Bupati Bojonegoro Nomor 14 Tahun 2024

Bantuan Operasional Satuan Pendidikan Daerah pada Satuan Pendidikan Sekolah Dasar/Madrasah Ibtidaiyah dan Sekolah Menengah Pertama/Madrasah…

3 minggu ago

Peraturan Bupati Malinau Nomor 41 Tahun 2024

Perubahan Atas Peraturan Bupati Nomor 4 Tahun 2023 tentang Pedoman Pemberian Subsidi Ongkos Angkut Bagi…

3 minggu ago

This website uses cookies.