Peraturan Daerah Kabupaten Melawi Nomor 1 Tahun 2009

Peraturan Daerah Kabupaten Melawi Nomor 1 Tahun 2009 Tentang Pengelolaan Barang Milik Daerah

ABSTRAK

Peraturan Daerah Kabupaten Melawi Nomor 1 Tahun 2009 ini ditetapkan dengan pertimbangan:

  1. Barang milik daerah merupakan salah satu unsur penting dalam penyelenggaraan Pemerintahan dan pembangunan daerah, sehingga perlu dikelola secara tertib dan diamankan melalui pemantapan administrasi pengelolaan yang profesional.

Dasar hukum Peraturan Daerah Kabupaten Melawi Nomor 1 Tahun 2009 ini adalah:

  1. Undang-Undang Nomor 72 Tahun 1957
  2. Undang-Undang nomor 5 Tahun 1960
  3. Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1974
  4. Undang-Undang nomor 28 Tahun 1999
  5. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003
  6. Undang-Undang Nomor 34 Tahun 2003
  7. Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2004
  8. Undang-Undang Nomor 10 Tahun 2004
  9. Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 , yang terakhir diubah dengan Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2008
  10. Undang-Undang Nomor 33 Tahun 2004
  11. Peraturan Pemerintah Nomor 46 Tahun 1971
  12. Peraturan Pemerintah Nomor 40 1994
  13. Peraturan Pemerintah Nomor 40 Tahun 1996
  14. Peraturan Pemerintah Nomor 106 Tahun 2000
  15. Peraturan Pemerintah Nomor 2 Tahun 2001
  16. Peraturan Pemerintah Nomor 24 Tahun 2005 PP Nomor 55 Tahun 2005
  17. Peraturan Pemerintah Nomor 58 Tahun 2005
  18. Peraturan Pemerintah Nomor 6 Tahun 2006
  19. Peraturan Pemerintah Nomor 38 Tahun 2007
  20. Peraturan Pemerintah Nomor 41 Tahun 2007
  21. Peraturan Daerah Kabupaten Melawi Nomor 21 Tahun 2007.

Perda ini berpedoman pada Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 6 Tahun 2006 tentang Pengelolaan Barang Daerah, dan memperjelas pengaturan pengelolaan barang milik daerah pada Peraturan Daerah Kabupaten Melawi Nomor 11 Tahun 2007 tentang Pokok-pokok Pengelolaan Keuangan Daerah. Barang milik daerah merupakan semua barang yang dibeli atau diperoleh atas beban APBD, atau berasal dari perolehan lainnya yang sah. Pengelolaannya merupakan rangkaian kegiatan dan tindakan terhadap barang daerah, yang meliputi:
1. Perencanaan;
2. Penentuan kebutuhan;
3. Penganggaran;
4. Standardisasi barang dan harga;
5. Pengadaan;
6. Penggunaan pemanfaatan;
7. Pengamanan;
8. Pemeliharaan;
9. Penilaian;
10. Penghapusan;
11. Pemindahtanganan;
12. Penyimpanan;
13. Penyaluran;
14. Inventarisasi;
15. Pengendalian;
16. Perubahan status hukum;
17. Penatausahaannya (pendataan, pencatatan, dan pelaporan).

DETAIL PERATURAN

Entitas
Pemerintah Kabupaten Melawi

Nomor
1 Tahun 2009

Tahun
2009

Tentang
Pengelolaan Barang Milik Daerah

Ditetapkan Tanggal
30 Desember 2009

Diundangkan Tanggal
30 Desember 2009

Berlaku Tanggal
30 Desember 2009

Sumber
LD.2009/NO.1, TLD No.1, LL KAB MELAWI: 41 HLM

STATUS PERATURAN

Belum ada data…

Download Peraturan Daerah Kabupaten Melawi Nomor 1 Tahun 2009 melalui link di bawah ini:

Download PDF (4.57 MB)

Lampiran I – Perda Nomor 1 Tahun 2009

Lampiran II – Perda Nomor 1 Tahun 2009

Preview Dokumen

Terima kasih sudah berkunjung. Semoga informasi ini bermanfaat.

Sumber file : https://peraturan.bpk.go.id/

Jika link download error/rusak, informasi kurang lengkap, silakan hubungi kami melalui email [email protected], terima kasih.

Tinggalkan komentar