PeraturanPedia.com – Peraturan Daerah Kabupaten Pangkajene Kepulauan Nomor 4 Tahun 2010 Tentang Pengelolaan Terumbu Karang
PERTIMBANGAN
Peraturan Daerah Kabupaten Pangkajene Kepulauan Nomor 4 Tahun 2010 ini ditetapkan dengan pertimbangan:
- Kawasan terumbu karang memiliki keanekaragaman sumberdaya alam dan jasa lingkungan yang dapat dimanfaatkan untuk menunjang kesejahteraan masyarakat, terutama masyarakat nelayan ;
- Kabupaten Pangkajene dan Kepulauan memiliki kawasan terumbu karang yang cukup luas, tetapi sebagian besar berada pada kondisi yang rusak sehingga pengelolannya perlu dikendalikan secara bijaksana dan perlindungan dalam mendukung pembangunan berkelanjutan yang berwawasan lingkungan.
DETAIL PERATURAN
STATUS PERATURAN
Belum ada data…
Download Peraturan Daerah Kabupaten Pangkajene Kepulauan Nomor 4 Tahun 2010 melalui link di bawah ini:
Sumber file : https://peraturan.bpk.go.id/
Terima kasih sudah berkunjung. Semoga informasi ini bermanfaat.
Jika link download error/rusak, informasi kurang lengkap, silakan hubungi kami melalui email [email protected], terima kasih.