PeraturanPedia.com – Peraturan Daerah Kabupaten Pekalongan Nomor 14 Tahun 2018 Tentang Rencana Induk Tata Kelola Pengembangan E-government
ABSTRAK
Peraturan Daerah Kabupaten Pekalongan Nomor 14 Tahun 2018 ini ditetapkan dengan pertimbangan:
- bahwa guna mewujudkan tata kelola pemerintahan yang bersih, efektif, transparan, dan akuntabel serta pelayanan publik yang berkualitas dan terpercaya serta untuk mendorong perwujudan 8 (delapan) area perubahan reformasi birokrasi sebagaimana amanat Peraturan Presiden Nomor 81 Tahun 2010 tentang Grand Design Reformasi Birokrasi 2010 – 2025, perlu adanya pengembangan Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik ( e-Govemment);
- bahwa berdasarkan ketentuan Lampiran Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah, Pembagian Urusan Pemerintahan Konkuren Antara Pemerintah Pusat Dan Daerah Provinsi Dan Daerah Kabupaten/Kota, huruf P, Urusan Bidang Komunikasi Dan Informatika, dan dengan diundangkannya Peraturan Presiden Nomor 95 Tahun 2018 tentang Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik, maka perlu membangun dan mengembangkan e-Govemment Pemerintah Kabupaten Pekalongan dengan tata kelola mengarah kepada terwujudnya Platform Kabupaten Cerdas atau Smart Regency;
- bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a, dan huruf b, perlu membentuk Peraturan Daerah tentang Rencana Induk Tata Kelola Pengembangan e-Govemment;
Dasar hukum Peraturan Daerah Kabupaten Pekalongan Nomor 14 Tahun 2018 ini adalah:
- Pasal 18 ayat (6) Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945;
- Undang-Undang Nomor 13 Tahun 1950;
- Undnng-Uridang Nomor 9 Tahun 1965;
- Undang-Undang Nomor 36 Tahun 1999;
- Undang-Undang Nomor 36 Tahun 1999;
- Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2008;
- Undang-Undang Nomor 14 Tahun 2008;
- Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2009;
- Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014;
- Undang-Undang Nomor 2E, Tahun 2014;
- Undang-Undang Nomor 30 Tahun 2014;
- Peraturan Pemerintah Nomor 48 Tahun 1986;
- Peraturan Pemerintah Nomor 21 Tahun 1988;
- Peraturan Pemerintah Nomor 52 Tahun 2000;
- Peraturan Pemerintah Nomor 12 Tahun 2017;
- Peraturan Fresiden Nomor 81 Tahun 2010;
- Peraturan Presiden Nomor 95 Tahun 2018;
- Peraturan Daerah Kabupaten Pekalongan Nomor 9 Tahun 2010;
- Peraturan Daerah Kabupaten Pekalongan Nomor 13 1ahun 2015;
- Peraturan Daerah Kabupaten Pekalongan Nomor 14 Tahun 2015;
- Peraruran Daerah Kabupaten Pekalongan Nomor 4 Tahun 2016;
- Peraturan Daerah Kabupaten Pekalongan Nomor 8 Tahun 2017;
DETAIL PERATURAN
Entitas
Pemerintah Kabupaten Pekalongan
Tentang
Rencana Induk Tata Kelola Pengembangan E-government
Ditetapkan Tanggal
20 Desember 2018
Diundangkan Tanggal
20 Desember 2018
Berlaku Tanggal
20 Desember 2018
STATUS PERATURAN
Belum ada data…
Download Peraturan Daerah Kabupaten Pekalongan Nomor 14 Tahun 2018 melalui link di bawah ini:
Sumber file : https://peraturan.bpk.go.id/
Terima kasih sudah berkunjung. Semoga informasi ini bermanfaat.
Jika link download error/rusak, informasi kurang lengkap, silakan hubungi kami melalui email admin@peraturanpedia.com, terima kasih.