Peraturan Daerah Kabupaten Sumenep Nomor 4 Tahun 2023

PeraturanPedia.com – Peraturan Daerah Kabupaten Sumenep Nomor 4 Tahun 2023 Tentang Pengarustamaan Gender

ABSTRAK

Peraturan Daerah Kabupaten Sumenep Nomor 4 Tahun 2023 ini ditetapkan dengan pertimbangan:

  1. bahwa hak asasi manusia adalah hak yang paling mendasar bagi seorang warga negara dan patut untuk di lindungi dalam bentuk apapun, termasuk di dalam nya kesetaraan hak dan kewajiban antara laki-laki dan perempuan, kesamarataan kesempatan dalam berbagai bidang untuk laki-laki dan perempuan dan negara menjamin melalui berbagai peraturan perundang undangan terhadap hal tersebut;
  2. bahwa dalam rangka memberikan dan membuka ruang, kedudukan yang sama dalam bidang Pendidikan, ekonomi, politik, sosial budaya, pemerintahan dan hukum, maka di perlukan suatu upaya dari pemerintah kabupaten sumenep dalam hal pengarus utamaan gender sebagai upaya mewujudkan kesetaraan, kesejajaran, dan keadilan gender dalam kehidupan berbangsa, bernegara dan bermasyarakat;
  3. bahwa berdasarkan Undang-undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia tahun 2014 Nomor 244, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5587) sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir dengan Undang-undang Nomor 6 Tahun 2023 tentang Penetapan Peraturan Pemerintah Pengganti Undang­
  4. undang Nomor 2 tahun 2022 tentang Cipta Kerja Menjadi Undang-Undang (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2023 Nomor 41, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 6856) pada lampiran angka I huruf H pembagian urusan pemerintahan wajib bidang pemberdayaan perempuan dan perlindungan anak pada sub urusan kualitas hidup perempuan, Daerah Kabupaten mempunyai kewenangan dalam pelembagaan pengarusutamaan gender pada tingkat Daerah Kabupaten bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud pada huruf a, huruf b, dan huruf c, perlu menetapkan Peraturan Daerah tentang Pengarusutamaan Gender.

Dasar hukum Peraturan Daerah Kabupaten Sumenep Nomor 4 Tahun 2023 ini adalah:

  1. Pasal 18 ayat (6) UUD 1945;
  2. Undang-Undang Nomor 12 Tahun 1950 sebagaimana telah diubah dengan Undang-Undang Nomor 2 Tahun 1965;
  3. Undang-Undang Nomor 7 Tahun 1984;
  4. Undang-Undang Nomor 39 Tahun 1999;
  5. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2004;
  6. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004;
  7. Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2005;
  8. Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2005;
  9. Undang-Undang Nomor 21 Tahun 2007;
  10. Undang-Undang Nomor 52 Tahun 2009;
  11. Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2011 sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir dengan Undang-Undang Nomor 13 Tahun 2022;
  12. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir dengan Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2023;
  13. Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2017;
  14. Peraturan Pemerintah Nomor 12 Tahun 2017;
  15. Peraturan Presiden Nomor 87 Tahun 2014 sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Presiden Nomor 76 Tahun 2021;
  16. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 15 Tahun 2008 sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 67 Tahun 2011;
  17. Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan Nomor 6 Tahun 2009;
  18. Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan Nomor 2 Tahun 2013;
  19. Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan Nomor 4 Tahun 2011;
  20. Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan Nomor 6 Tahun 2014;
  21. Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan Nomor 9 Tahun 2015 sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan Nomor 7 Tahun 2018;
  22. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 80 Tahun 2015 sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 120 Tahun 2018;
  23. Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan Nomor 2 Tahun 2017;
  24. Peraturan Daerah Prov Jawa Timur Nomor 9 Tahun 2019.

DETAIL PERATURAN

Entitas
Pemerintah Kabupaten Sumenep

Nomor
4

Tahun
2023

Tentang
Pengarustamaan Gender

Ditetapkan Tanggal
03 Oktober 2023

Diundangkan Tanggal
03 Oktober 2023

Berlaku Tanggal
03 Oktober 2023

Sumber
LD Kabupaten Sumenep Tahun 2023 No 4; https://jdih.sumenepkab.go.id/download/perda/PERDA_04_2023.pdf

STATUS PERATURAN

Belum ada data…

Download Peraturan Daerah Kabupaten Sumenep Nomor 4 Tahun 2023 melalui link di bawah ini:

Sumber file : https://peraturan.bpk.go.id/

Terima kasih sudah berkunjung. Semoga informasi ini bermanfaat.

Jika link download error/rusak, informasi kurang lengkap, silakan hubungi kami melalui email [email protected], terima kasih.

Tinggalkan komentar