Peraturan Bupati Sambas Nomor 24 Tahun 2021

Peraturan Bupati Sambas Nomor 24 Tahun 2021 Tentang Pedoman Pengendalian Gratifikasi di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Sambas

ABSTRAK

Peraturan Bupati Sambas Nomor 24 Tahun 2021 ini ditetapkan dengan pertimbangan:

  1. bahwa memperhatikan Surat Edaran Menteri Dalam Negeri Nomor 061/7737/SJ tanggal 30 Desember 2014 tentang Pembentukan Unit Pengendalian Gratifikasi di Lingkungan Pemerintah Daerah dan dalam rangka penyelenggaraan kepemerintahan yang baik, bersih dan bebas dan i korupsi, kolusi dan nepotisme di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Sambas.

Dasar hukum Peraturan Bupati Sambas Nomor 24 Tahun 2021 ini adalah:

  1. Dasar Hukum Peraturan Bupati ini adalah: Undang-Undang No.27 Tahun 1959
  2. Undang-Undang No.28 Tahun 1999
  3. Undang-Undang No.31 Tahun 1999
  4. Undang-Undang No.30 Tahun 2002
  5. Undang-Undang No.14 Tahun 2008
  6. Undang-Undang No.5 Tahun 2014
  7. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014
  8. Peraturan Pemerintah No.60 Tahun 2008
  9. Peraturan Pemerintah Nomor 53 Tahun 2010
  10. Peraturan Pemerintah Nomor 12 Tahun 2017
  11. Peraturan Presiden Nomor 54 Tahun 2018
  12. Permenpan rb Nomor 52 Tahun 2014
  13. PerKPK Nomor 02 Tahun 2019
  14. Peraturan Daerah Kab.Sambas Nomor 4 Tahun 2016.

Dalam Peraturan Bupati ini diatur tentang Ketentuan Umum;
Ruang Lingkup;
Maksud, Tujuan, dan Prinsip Dasar;
Pelaporan dan Penetapan Status Gratifikasi;
Unit Pengendalian Gratifikasi;
Pengawasan;
Hak dan Perlindungan;
Sanksi;
Pembiayaan;
Ketentuan Penutup.

DETAIL PERATURAN

Entitas
Pemerintah Kabupaten Sambas

Nomor
24 Tahun 2021

Tahun
2021

Tentang
Pedoman Pengendalian Gratifikasi di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Sambas

Ditetapkan Tanggal
20 Mei 2021

Diundangkan Tanggal
20 Mei 2021

Berlaku Tanggal
20 Mei 2021

Sumber
BD.2021/NO.24 LL Kab. Sambas : 25 Hal

STATUS PERATURAN

Mencabut :

  1. Peraturan Bupati Sambas Nomor 16 Tahun 2015 tentang Pedoman Pengendalian Gratifikasi Di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Sambas

Download PDF (4.63 MB)

 

Terima kasih sudah berkunjung. Semoga informasi ini bermanfaat.

Sumber file : https://peraturan.bpk.go.id/

Jika link download error/rusak, informasi kurang lengkap, silakan hubungi kami melalui email [email protected], terima kasih.

Tinggalkan komentar