Peraturan Daerah Kabupaten Jayapura Nomor 4 Tahun 2016

Peraturan Daerah Kabupaten Jayapura Nomor 4 Tahun 2016 Tentang Surat Izin Usaha Perdagangan

ABSTRAK

Peraturan Daerah Kabupaten Jayapura Nomor 4 Tahun 2016 ini ditetapkan dengan pertimbangan:

  1. bahwa guna terwujudnya pedoman dan dasar dalam penyelenggaraan pelayanan, pembinaan, penyuluhan dan evaluasi terhadap pelaksanaan dan penyelenggaraan penerbitan Surat Izin dan Perda Nomor 17 Tahun 2003 sudah tidak sesuai lagi dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku sehingga perlu membentuk Peraturan Daerah Kab. Jayapura tentang Surat Izin Usaha Perdagangan.

Dasar hukum Peraturan Daerah Kabupaten Jayapura Nomor 4 Tahun 2016 ini adalah:

  1. Undang-Undang Nomor 12 Tahun 1969
  2. Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1981
  3. Undang-Undang Nomor 3 Tahun 1982
  4. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 1992
  5. Undang-Undang Nomor 32 Tahun 1997 sebagaimana telah diubah dengan Undang-Undang Nomor 10 Tahun 2011
  6. Undang-Undang Nomor 5 Tahun 1999 Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2007
  7. Undang-Undang Nomor 40 Tahun 2007
  8. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2008
  9. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 sebagaimana telah diubah dengan Undang-Undang Nomor 9 Tahun 2015
  10. Peraturan Pemerintah Nomor 27 Tahun 1983
  11. Peraturan Presiden Nomor 76 Tahun 2007
  12. Permendag Nomor 36/M-DAG/PER/9/2007
  13. Permendag Nomor 46/M-DAG/PER/9/2009
  14. Permendag Nomor 39/M-DAG/PER/12/2011
  15. Permendag Nomor 77/M-DAG/PER/12/2013

Peraturan Daerah ini mengatur tentang Surat Izin Usaha Perdagangan dengan batasan istilah yang digunakan dalam pengaturannya. Dalam Peraturan Daerah ini diatur pengurusan SIUP, kewenangan dan pembinaan, persyaratan penerbitan SIUP. tata cara penerbitan SIUP, perihal pembukaan kantor cabang/perwakilan perusahaan oleh pemilik SIUP, pelaporan, penyidikan.

DETAIL PERATURAN

Entitas
Pemerintah Kabupaten Jayapura

Nomor
4 Tahun 2016

Tahun
2016

Tentang
Surat Izin Usaha Perdagangan

Ditetapkan Tanggal
09 Juni 2016

Diundangkan Tanggal
10 Juni 2016

Berlaku Tanggal
10 Juni 2016

Sumber

STATUS PERATURAN

Belum ada data…

Download PDF (153.7 KB)

 

Terima kasih sudah berkunjung. Semoga informasi ini bermanfaat.

Sumber file : https://peraturan.bpk.go.id/

Jika link download error/rusak, informasi kurang lengkap, silakan hubungi kami melalui email [email protected], terima kasih.

Tinggalkan komentar